Mohon tunggu...
Leha Barqa
Leha Barqa Mohon Tunggu... Freelancer

Lifestyle

Selanjutnya

Tutup

Inovasi

Siapa Bilang Digitalisasi UKM itu Mahal?

10 Juli 2025   20:39 Diperbarui: 10 Juli 2025   20:39 35
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Telkom Indonesia di usianya yang ke 60 tahun, melalui ekosistem solusi digital Indibiz hadirkan promo eksklusif berlangganan Indibiz Paket Basic selama bulan Juli 2025. Promo yang terbuka untuk pelaku usaha kecil dan menengah (UKM) ini tersebar di berbagai wilayah di Indonesia, bertujuan agar UKM dapat menikmati layanan internet bisnis dengan cepat. 

Seperti kita tahu jaringan internet yang cepat dan handal merupakan backbone dalam proses transformasi digital yang sangat dibutuhkan semua pelaku bisnis di Indonesia. Maka melalui Indibiz Paket Basic ini, pelaku UKM dapat menikmati itu semua dengan pilihan paket bisa disesuaikan dengan kebutuhan bisnis. Harga yang dibandrol pun sangat menarik mulai dari Rp 300ribu-an untuk kecepatan 50 Mbps hingga Rp 1juta-an untuk kecepatan 300 Mbps.

Nah untuk pelanggan baru yang akan migrasi menggunakan layanan Indibiz juga berkesempatan besar mendapatkan potongan hingga 70% untuk biaya pasang baru. Paket ini sudah termasuk perangkat optical network terminal (ONT) resmi dari Indibiz. Sehingga pelanggan dapat langsung menggunakan layanan tanpa perlu ada tambahan biaya lagi. 

Selain Indibiz Paket Basic, juga hadir promo eksklusif produk digital untuk memudahkan proses bisnis pelanggan B2B. Beberapa produk yang ditawarkan, antara lain : 

Pijar : Platform digital yang bisa digunakan untuk proses belajar mengajar di sekolah dan universitas. 

Moka : Aplikasi kasir digital untuk memudahkan dalam transaksi bisnis. 

Netmonk : Alat untuk monitoring jaringan internet secara real-time.

Omni Communication Assistant (OCA) : Solusi digital untuk komunikasi  bisnis dengan pelanggan. 

Untuk mendapatkan kesempatan menarik ini, pelaku bisnis khususnya UKM dapat langsung mengakses laman resmi Indibiz.co.id atau bisa juga berlangganan melalui aplikasi MyIndibiz, karena banyak penawaran menarik selama bulan Juli 2025.

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI

Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun