Lari (running) merupakan olahraga yang cukup diminati orang banyak orang,dari yang muda hingga yang sudah tua pun masih banyak yang minat olahraga ini.
Olahraga running ini sendiri bahkan sampai ada perlombaannya karena saking banyaknya peminat.
Seperti yang kita ketahui olahraga running memiliki dampak yang sangat bagus untuk tubuh kita, berikut 5 manfaat olahraga Running :
1. Menambah Stamina tubuh
Jika kita mulai berolahraga lari,maka stamina di tubuh kita juga akan meningkat.
2. Menjaga Kesehatan Mental
Saat kita berlari,ternyata mampu mengurangi rasa cemas yang kita rasakan,karena sirkulasi darah ke otak akan meningkat. Sehingga kesehatan mental kita aka cukup baik.
3. Dapat Mengurangi Resiko Obesitas
Karena sering berlari,maka seluruh lemak didalam tubuh akan terbakar,sehingga walaupun kita banyak mengonsumsi makanan pun,kita akan terhindar dari obesitas.
4. Organ Tubuh Akan Lebih Sehat
Jika berolahraga lari dengan rutin dan pola hidup sehat maka organ didalam tubuh kita pun akan selalu baik,dan tidak akan menyebabkan datangnya penyakit.