Mohon tunggu...
Kuncoro
Kuncoro Mohon Tunggu... Administrasi - Saya adalah Pecinta Travel

Menulis adalah pekerjaan mudah yang tidak dapat dilakukan oleh semua orang, namun percayalah dengan membuat tulisan demi tulisan maka akan melahirkan tulisan yang bermanfaat dan menjadi penulis yang handal, Salam ....

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Penyerobot, Yuk Beri Sanksi Moral!

10 Februari 2014   10:48 Diperbarui: 24 Juni 2015   01:59 97
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
13920031292062397376

Seringkali sebagai pengendara kendaraan baik roda empat maupun roda dua dijengkelkan oleh ulah-ulah para pengemudi yang tidak memiliki etika dalam berkendara utamanya mereka yang sering memotong antrian di jalan Raya. [caption id="attachment_321633" align="aligncenter" width="477" caption="Lihatlah di Kaca Spion Ulah Penyerobot yang Tidak Beretika (foto : Dok. Pribadi)"][/caption] Kejadian saling memotong, saling menyerobot menjelang pintu masuk Contra Flow Meruya Tol Tangerang Jakarta seolah menjadi pemandangan setiap hari. Hal ini tentunya bukan hanya membuat jengkel mereka yang dipotong/diserobot karena telah antri panjang, penyerobotan itu  juga menyebabkan kemacetan di ruas Tol Tangerang Jakarta. Ulah para pengemudi penyerobot ini cermin si pengumdi bukanlah orang yang memiliki etika, tidak tertib berlalu lintas ini tentunya jangan dibiarkan, bagaimana mencegahnya? Yuuk kita bikin malu para penyerobot ini dengan : 1. Bunyikan klakson terus-menerus dan Tidak memberi jalan kepada penyerobot (jika didepan kita ada Penyerobot); 2. Buka kaca, dan berikan senyum yang manis kepada para penyerobot (tidak perlu marah apalagi ngotot); 3. Katakan pada Penyerobot bahwa Bebek aja bisa antri masa anda Manusia Cerdas tidak Bisa Antri. Dengan demikian, mungkin akan dapat memberikan shock terapi kepada para penyerobot dan menghargai mereka yang dengan sabar antri untuk masuk kedalam Contra Flow. Ada masukan untuk mempermalukan  para penyerobot ini? Berikan komentar anda ... Mari budayakan tertib Berlalu Lintas dan Jadikan Keselamatan sebagai Kebutuhan


Mohon tunggu...

Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun