Mohon tunggu...
DYM
DYM Mohon Tunggu... Penulis - Penulis

Saya menyukai hal-hal baru

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

3 Cara Instalasi Aplikasi ST2023 Kode

24 Mei 2023   04:22 Diperbarui: 28 Mei 2023   02:19 1430
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Alam dan Teknologi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Anthony


Jika anda seorang petani disarankan untuk melakukan instalasi pada aplikasi st2023 kode karena sudah pasti anda akan mendapatkan banyak bantuan terkait dengan tanaman atau tumbuhan yang saat ini sedang berlangsung.

Aplikasi st2023 kode bisa menjadi alat lain untuk memulai sensus pertanian. Selain itu banyak kelengkapnnya yang meliputi kode, nama lokal, gambar maupun keterangan lainnya. Ada juga pertanyaan atau kuesioner yang mampu menambah wawasan.

Aplikasi ini dapat ditemukan di google play store bagi pengguna hp android dengan ukuran yang tidak terlalu besar yaitu berkisar 12,24 MB saja. Secara perilisan, memang terlihat masih baru atau beberapa bulan lalu sejak 29 Januari 2023.

Jika anda seorang petani yang berasal dari bangka belitung, aplikasi st2023 kode ini akan sangat cocok digunakan sebab ia juga dibuat dari sana. Cukup menggunakan android dengan sistem operasi minimal 5.0 atau yang lebih baru maka sudah bisa menginstallnya.

Sedangkan untuk melakukan instalasi aplikasi st2023 kode tidak terlalu rumit melainkan sama seperti anda menginstall aplikasi apapun di play store. Berikut cara instalasi aplikasi st2023 kode bangka belitung.

Cara Instalasi Aplikasi ST2023 Kode
1. Aktifkan Koneksi Internet
Siapkan data internet dengan mengaktifkannya terlebih dahulu karena proses ini membutuhkan sistem online. Jadi pastikan untuk mengecek apakah kuota anda mencukupi atau kosong.

2. Cari Di Google Play Store
Khusus pengguna android, sekarang cobalah untuk membuka play store dan temukan st2023 dengan mengetikkan nama tersebut di kolom pencarian. Jika pengetikan benar, pasti akan muncul.

3. Install Aplikasi ST2023 Kode
Jika ketemu atau tampil di layar, selanjutnya ketuk tombol Install agar bisa memulai instalasi aplikasi st2023 secara langsung. Tunggu prosesnya sampai 100% atau benar-benar terpasang dengan sempurna.

Jika tombol di play store telah berubah menjadi Buka, tandanya anda telah berhasil melakukan instalasi aplikasi st2023 kode dan anda juga bisa langsung membuka untuk mengakses berbagai kebutuhan.

Itulah cara instalasi aplikasi st2023 kode yang saat ini menjadi sangat penting bagi orang yang sedang merawat tumbuhan mereka. Jadi intinya, semua aktivitas dilapangan akan terbantu saat anda mulai menggunakannya.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun