Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Tantangan Beragama Remaja Milenial

21 April 2021   05:44 Diperbarui: 21 April 2021   05:59 118 0
"Menjadi individu yang agamis di era digitalisasi merupakan tantangan tersendiri bagi setiap orang, tak terkecuali para remaja di Desa Bandar Baru. Dapatkan mereka menjawabnya?"

Oleh:
Yuliana. Mahasiswi Jurusan Pendidikan Agama Islam Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan IAIN Langsa

Satu hal yang menjadi sorotan dalam pergaulan remaja saat ini yaitu ketaatan dalam menjalankan ajaran agama yang tercermin dari prilaku dan tutur kata. bagi seorang muslim, menjalankan shalat lima waktu adalah kewajiban dan pondasi dari seluruh amalan yang dilakukan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun