Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Perjuangan Arsiah Mengais Rezeki di Usia Sepuh

18 Februari 2021   16:31 Diperbarui: 18 Februari 2021   16:41 154 0
JAKARTA-- Arsinah yang sudah berusia lanjut masih kuat berjuang. Perempuan berumur 70 tahun ini setiap harinya menanak bacang sekitar pukul 10 malam, dan kembali bangun pukul 3 pagi untuk memasak nasi uduk, sayur, dan lontong untuk ia jual langsung atau dititipkan ke penjual keliling.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun