Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Antara Banyak Teman dan Profesionalitas

22 Februari 2020   08:53 Diperbarui: 6 Maret 2020   07:12 37 0
"Seribu teman itu sedikit, satu musuh terlalu banyak" kalimat ini selain sudah sangat familiar di telinga kita juga sarat akan makna.

Banyak teman bisa kita identikkan dengan banyak relasi. Dengan teman atau relasi yang banyak maka akan memberi keuntungan, entah itu bersifat keuntungan materiil ataupun non materiil.

Teman yang baik akan selalu hadir ketika saudaranya ditimpa musibah. Teman dapat memberi masukan berupa ide atau bahkan memberi bantuan berupa harta benda untuk meringankan beban saudaranya. Intinya dalam permasalahan apapun teman dapat membantu meringankan beban. Begitu sebaliknya dengan musuh, yang akan selalu memberi kesulitan dan menambah beban permasalahan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun