Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

TIK Pelajaran Wajib Abad Komputasi dan Revolusi Industri 4.0

2 Februari 2018   09:03 Diperbarui: 2 Februari 2018   09:08 1166 0
Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) adalah mata pelajaran wajib dalam kurikulum 2006. Namun mata pelajaran ini dihapuskan dalam kurikulum 2013. Alasannya, anak kecil sudah bisa TIK, dan tidak perlu ada mata pelajaran TIK karena anak bisa belajar sendiri, kata salah satu pejabat kemdikbud yang saya temui. Juga saya debat di acara dialog kurikulum 2013 dalam televisi di berita satu.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun