Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Memperkuat Hubungan Keluarga Era Revolusi Industri 4.0

2 Juli 2021   20:43 Diperbarui: 2 Juli 2021   21:21 289 0
Keluarga sebagai kelompok sosial yang terdiri dari sejumlah individu yang berhubungan dan didalamnya terdapat ikatan, kewajiban, dan tanggung jawab diantara individu satu dan lainnya. Keluarga merupakan lembaga sosial yang paling dasar untuk mencetak kualitas manusia. Sampai saat ini masih menjadi harapan dan keyakinan bahwa keluarga dapat diandalkan sebagai lembaga moral dan akhlak yang bagus bagi generasinya, bahkan baik buruknya generasi bangsa dapat dipengaruhi juga oleh pembentukan pribadi yang ada dalam suatu keluarga dan dari sinilah keluarga memiliki peranan penting untuk memenuhi harapan bangsa tersebut. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun