Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi

Jepang Tawarkan Konsep Society 5.0, Akankah Membawa Kemajuan bagi Indonesia?

21 Mei 2019   16:17 Diperbarui: 21 Mei 2019   16:37 310 5
Dunia saat ini sudah banyak berubah, orang-orang mengatakan dunia sudah menginjak era Industri 4.0. Sebelum memasuki era ini, dunia mengalami tiga era sebelumnya. Pertama, Industri 1.0 atau dikenal dengan era hunter and gatherer society, era dimana manusia berburu dan mengumpulkan makanan sehingga kehidupan mereka selalu berpindah dari satu tempat ke tempat lain (nomaden). Kemudian dilanjut dengan Industri 2.0 dikenal dengan Agrarian Society, pada era ini manusia sudah mulai mempunyai tempat tinggal tetap dan bercocok tanam. Selanjutnya adalah Industri 3.0 dikenal dengan Industrial Society dikarenakan manusia mulai senang memulai sesuatu yang baru sehingga banyak dihasilkan bangunan dan tempat-tempat industri, tenaga manusia mulai digantikan dengan mesin yang bermula di Inggris kemudian menyebar di seluruh Indonesia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun