Mohon tunggu...
KOMENTAR
Trip Pilihan

Tahukah Anda, Garuda Pancasila Lahir dari Sintang

17 Januari 2019   15:06 Diperbarui: 4 Februari 2019   12:06 343 1
Sejarah ini hingga kini memang masih simpang siur, sebagian yakin Garuda Sintang memang "Nenek Moyang" langsung Burung Garuda Pancasila yang kita kenal sebagai Lambang Negara Republik Indonesia. Namun, ada sebagian yang lain menolak dengan tegas bahwa Garuda Sintang adalah versi replika Garuda Pancasila. Pertentangan ini khususnya datang dari Kesultanan Kadriah Pontianak.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun