Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pajak Retribusi di Indonesia

9 Mei 2023   14:57 Diperbarui: 9 Mei 2023   15:14 44 1
Pajak adalah sumber pendapatan besar dari suatu negara, pajak berpengaruh besar terhadap fasilitas dan layanan yang diberikan warga negaranya. Pajak nerupakan kontribusi yang wajib pada negara yang terutang oleh individu maupun perusahaan yang bersifat pemakaaan berdasarkan Undang-Undang. Sedangkan Retribusi merupakan pelayanan yang disediakan oleh pemerintah daerah untuk tujuan kepentingan umum serta dapat dinikmati oleh individu ataupun badan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun