Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Menumbuhkan Budaya Membaca di Sekolah Dasar Menuju Generasi Emas

11 Oktober 2017   22:28 Diperbarui: 11 Oktober 2017   22:40 1666 0
Membaca merupakan salah satu bagian yang sangat penting dalam kemampuan berbahasa.  Kemampuan membaca bisa menjadi jembatan bagi seseorang untuk bisa menyerap suatu ilmu pengetahuan. Semua proses belajar didasarkan pada kemampuan membaca sehingga tidak berlebihan apabila ada yang mengatakan bahwa membaca merupakan salah satu fungsi yang paling penting dalam hidup ini.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun