Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Newcastle Disease (ND), Badai yang Tak Pernah Usai

20 Maret 2018   11:58 Diperbarui: 20 Maret 2018   12:04 936 0
Newcastle Disease (ND) adalah salah satu penyakit penting dalam dunia perunggasan, karena sangat menular (contagious), cepat menyebar dan menyerang unggas pada segala umur. Umumnya wabah penyakit ini menyerang peternakan unggas yang intensif, baik pada peternakan ayam, kalkun, itik, burung puyuh ataupun burung merpati. Penyakit ini tersebar di seluruh dunia dan memiliki potensi menyebabkan kerugian ekonomi dalam industri unggas. Selain menyerang ternak unggas, penyakit ini juga menyerang burung liar dan dapat menimbulkan kematian. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun