Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Pilihan

Indonesia Perjuangkan Rendang Terdaftar di UNESCO, Jadi Upaya Gastrodiplomasi Negara

23 Mei 2022   07:40 Diperbarui: 23 Mei 2022   07:46 7107 5
Makanan khas masyarakat Minang dinobatkan sebagai makanan terenak di dunia oleh CNN sejak tahun 2011. Suatu kebanggaan bagi masyarakat Sumatera Barat juga masyarakat Indonesia makanan ini dapat digemari oleh banyak orang didunia. Makanan dengan cita rasa khas rempah-rempah Indonesia dengan rasa sedikit pedas ini telah didaftarkan oleh UNESCO (United Nations Educational. Scientific, and Cultural Organization) sebagai warisan budaya dunia sejak tahun 2013 (Lenny, 2021). Sampai dengan saat ini, Indonesia masih memperjuangkan rendang agar diakui UNESCO. Pendaftaran rendang sebagai warisan budaya Indonesia ke UNESCO ini dipengaruhui oleh Anthony Bourdain pada perhelatan World  Street Food Congress 2017 di Manila. Dukungan ini dilakukan karena beliau melihat kualitas dan kekayaan kuliner Indonesia yang memiliki karakter yang unik.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun