Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Identitas Nasional Bangsa Indonesia Dulu, Sekarang, dan Nanti

30 September 2021   12:37 Diperbarui: 30 September 2021   14:28 1014 1
Pada saat ini kita sedang berada di era digitalisasi, era di mana semuanya serba digital, informasi dengan cepat menyebar, dan mudahnya kebudayaan asing masuk ke Indonesia. Namun sangat disayangkan banyak pemuda dan pemudi Indonesia tidak bisa memanfaatkan hal ini dengan baik, banyak pemuda dan pemudi yang terkena dampak negatif dari era digitalisasi, seperti menginginkan semua hal dengan cepat, timbulnya rasa malas, dan mulai meninggalkan kebudayaan dan indentitas nasional Indonesia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun