Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Meningkatkan Produktivitas Ternak Unggas melalui Pengendalian Kualitas Pakan

1 Mei 2024   18:30 Diperbarui: 1 Mei 2024   18:36 57 0
Pemeliharaan ternak yang sehat dan produktif merupakan tujuan utama dalam industri peternakan. Namun, tidak dapat terwujud tanpa memperhatikan kualitas pakan yang diberikan pada ternak. Pengendalian kualitas pakan ternak menjadi faktor penting dalam mencapai produktivitas yang optimal. Kualitas pakan juga menjadi kendala pengembangan ternak unggas. Pemberian pakan yang belum memperhatikan kualitas nutrisi maupun jumlah pemberiannya, sehingga kebutuhan ternak belum tercukupi. Hal ini berakibat pada pertumbuhan yang rendah dan memakan waktu yang lama untuk mencapai bobot badan siap jual. Sedangkan bagi ternak yang sedang bertelur, berakibat pada rendahnya produksi telur dan ukuran telur yang tidak memenuhi standar.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun