Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money

China, Banyuwangi, dan Buah Naga

22 Mei 2019   20:11 Diperbarui: 22 Mei 2019   20:34 400 1
Sektor pertanian merupakan salah satu penggerak perekonomian nasional. sektor ini mampu memberikan dampak positif dalam menunjang ekonomi wilayah pedesaan. Mayoritas masyarakat pedesaan bertumpu pada sektor ini dalam memenuhi kebutuhan hidupnya. Dampak positif sektor pertanian di wilayah pedesaan terlihat dari adanya peningkatan nilai ekspor komoditas unggulan masing-masing daerah di Indonesia. Selain itu, sektor ini juga mampu menyerap tenaga kerja sekitar 80 persen di daerah pedesaan disertai adanya peningkatan pendapatan per kapita tenaga kerja tersebut. Banyuwangi merupakan kabupaten yang terletak paling ujung provinsi jawa timur yang memiliki potensi tinggi di sektor pertanian.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun