Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Mahasiswa UNS Memberikan Edukasi Pertahanan Ekonomi Masyarakat di Masa Pandemi Covid-19 melalui KKN

8 Juli 2020   13:39 Diperbarui: 8 Juli 2020   13:41 61 0
Rektor UNS, Prof. Dr. Jamal Wiwoho SH, M.Hum memberikan kebijakan bahwa KKN di selenggarakan didaerah masing-masing berdasarkan Surat Edaran Rektor Universitas Sebelas Maret Nomor: 13/UN27/SE/20 tentang Kewaspadaan Dini, Kesiapsiagaan Serta Tindakan Antisipasi Pencegahan Penyebaran Infeksi Corona Virus Disease (COVID-19). KKN di era pandemi COVID-19 ini merupakan salah satu bentuk keikutsertaan dalam mencegah penyebaran virus COVID-19 dalam bentuk edukasi online. Virus Corona ini, tidak hanya berdampak pada kesehatan saja, namun hampir disemua sektor terkena imbasnya, terutama perekonomian. Maka dari itu, mahasiswa bernama Laila Nurhidayah, mengimplementasikan bentuk pertahanan perekonomian masyarakat melalui KKN.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun