Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Mereproduksi Modal Sosial Dalam Pendidikan Sekolah Menengah Atas di Masa Pandemi Covid-19

21 Mei 2022   23:03 Diperbarui: 21 Mei 2022   23:12 221 2
Pandemi Covid-19 yang melanda Indonesia, telah memberikan dampak yang cukup signifikan termasuk dalam bidang pendidikan. Lembaga pendidikan tetap harus menjalankan pembelajaraan meskipun dalam suasana yang serba terbatas dikarenakan adanya pandemi. Dengan demikian, perubahan pembelajaran dari tatap muka menjadi daring akan memunculkan berbagai respon dalam dunia pendidikan itu sendiri. Dalam hal ini, semua lapisan masyarakat harus bisa beradaptasi dengan situasi yang sekarang. Pendidikan yang biasanya berjalan normal, kini justru menjadi sektor yang mendapatkan dampak yang cukup signifikan (Aristovnik dkk., 2020). Pendidikan sekolah Menengah Atas diharuskan untuk bisa beradapatasi dengan perubahan yang ada. Oleh karena itu, dibutuhkan faktor yang dapat menunjang pembelajaran di masa pandemi seperti halnya modal sosial ( jaringan) yang dimiliki setiap individu.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun