Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan Pilihan

Yang Tak Ternilai, Menjadi Seorang Guru di SMAN 1 Pandaan

7 Juni 2023   16:38 Diperbarui: 7 Juni 2023   16:41 576 6
Perkenalkan nama saya Ainiyatul Febri Mahiyah, dari Prodi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraa, Fakultas Ilmu Sosial. Melalui tulisan ini, saya ingin berbagi cerita pengalaman saya saat mengikuti program Asistensi Mengajar Universitas Negeri Malang. Berangkat ke SMAN 1 Pandaan dengan 14 mahasiswa yang terdiri dari lima jurusan yakni, Pendidikan Geografi, Pendidikan Sosiologi, Pendidikan Sejarah, dan Bimbingan Konseling, serta saya sendiri dan dua orang lainnya dari PPKn. Sebagian besar dari kami memang berasal dari Kab. Pasuruan, sehingga menjalani Asistensi Mengajar di Pandaan bukan sesuatu yang sulit bagi kami. Namun, tetap saja kami harus terus beradaptasi dengan budaya dan iklim kerja yang ada di SMAN 1 Pandaan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun