Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Peningkatan Kemampuan Menulis Pada Anak Usia Dini, Metode Eksperimen Membuat Tepung Fantasi

7 Oktober 2022   18:52 Diperbarui: 7 Oktober 2022   18:53 1182 2
Media tepung dalam penggunaannya dalam kegiatan pembelajaran memiliki tujuan yang sama dengan pengunaan media pasir, yang cara penggunaannya mirip dengan media finger painting, yakni bertujuan untuk melatih motorik halus anak. Cara penggunaannya adalah dengan sentuhan jari-jari tangan di atas media secara langsung tanpa menggunakan alat tulis. Tepung fantasi salah satu media yang dapat digunakan di dalam pembelajaran untuk meningkatkan kemampuan motorik halus anak yang dapat memberikan kesiapan kemampuan menulis simbolik awal pada anak.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun