Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Fungsi Konsep Keamanan Internasional dalam Resolusi Konflik Hubungan Internasional

29 November 2020   23:07 Diperbarui: 29 November 2020   23:09 307 1
Terdapat banyak konsep dan teori-teori dalam resolusi konflik dalam ranah hubungan internasional, kerjasama atau metode resolusi konflik antara actor merupakan proses yang menghasilkan kebijakan-kebijakan dalam hubungan internasional. Keamanan internasional sendiri adalah sebagai suatu dasar metode menciptakan keamanan dunia. Keamanan internasional telah melewati banyak perubahan. Contohnya seperti saat perang dunia I & II dan perang dingin yang merupakan salah satu kejadian penting dalam sejarah umat manusia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun