Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Kebun Sahang di Menggarau (Peradong) dalam Peta Bangka 1933 dan 1935-1946

17 Oktober 2020   21:15 Diperbarui: 23 Oktober 2020   14:47 159 3
Di wilayah Kampung Peradong, tepatnya di dusun Menggarau, jika melihat peta tahun 1933 (1933 Peta Bangka, nla.obj-553999488-1) dan tahun antara 1935-1946 (Peta 1946-1935 LEMBAR 32-XXIV D) tampak beberapa buah kebun sahang (lada) - reegelmatig aangeledge papertuinen. Di antara beberapa kebun tersebut ada yang sedikit lebih luas ketimbang yang lainnya. Berdasarkan informasi dari masyarakat setempat, kebun-kebun sahang tersebut adalah milik orang-orang cina. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun