Mohon tunggu...
KOMENTAR
Nature

Ingin Menciptakan Kawasan yang Hijau, Mahasiswa UMM Melakukan Penanaman Puluhan Pohon Pucuk Merah

4 Oktober 2020   20:37 Diperbarui: 4 Oktober 2020   20:48 71 0
Samboja, Kutai kartanegara - kelompok 32 gelombang 9 program pengabdian masyarakat oleh mahasiswa universitas muhammadiyah malang melakukan aktivitas penanaman puluhan pohon jenis pucuk merah di sepanjang jalan menuju Desa salok api laut, Minggu 4 oktober 2020.

Penanaman pohon bernama Latin Syzygium ini dilakukan bertujuan sebagai penghijauan sekaligus merubah area jalan agar indah dan rindang.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun