Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Intoleransi dan Diskriminasi Gender di India

28 Juli 2022   15:30 Diperbarui: 28 Juli 2022   15:31 872 2
Isu intoleransi dan diskirminasi berbasis gender terutama pada perempuan dan anak tersebar luas di dunia. India merupakan salah satu negara dengan presentase terbanyak. Sebuah survei oleh Thomas Reuters Foundation menemukan bahwa India adalah negara paling berbahaya keempat di dunia bagi perempuan. Banyak kekerasan terhadap perempuan dapat terjadi dalam berbagai bentuk. Kejahatan bisa dalam bentuk melempar cairan asam, kekerasan, pelecehan, diskriminasi, pemerkosaan hingga pembunuhan. Ini juga termasuk kekerasan dalam rumah tangga dan pelecehan seksual di tempat kerja. Dana Kependudukan PBB melaporkan bahwa hingga 70% wanita menikah berusia 15-49 tahun di India menjadi korban pemukulan atau pemaksaan seks.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun