Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Siapa Guru Siapa Murid

18 November 2010   12:53 Diperbarui: 26 Juni 2015   11:30 197 1

Guru dengan seperangkat predikat, pada masa lalu dikenal dalam singkatan jawa “jarwo dhosok”, adalah “di gugu lan di tiru” ( dipercaya dan dijadikan tauladan ), disamping predikat yang popular adalah ‘Pahlawan Tanpa Tanda Jasa”. Adalah predikat yang sangat luar biasa, maka menjadi wajar sewaktu Kaisar Hirohito, pasca bom Atom di Hirosima dan Nagasaki menanyakan, berapa guru yang masih hidup. Apalagi Ki Hajar Dewantara, juga menempatkan Pusat Pendidikan nomor dua setelah keluarga, adalah Pusat Pendidikan, yaitu Sekolah, dimana guru secara totalitas berpartisipasi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun