Mohon tunggu...
KOMENTAR
Hobby

Konsep Dasar Bakat Dan Minat

2 Desember 2020   16:41 Diperbarui: 2 Desember 2020   17:05 1431 3
         Bakat adalah kemampuan yang dimiliki oleh  seseorang untuk belajar tempo yang relatif pendek dibandingkan dengan bakat dari orang lain yang mungkin jadinya justru akan lebih baik. Dapat kita definisikan bahwa bakat itu merupakan potensi yang dimiliki oleh seseorang bahwa bakat itu ada yang dari faktor keturunan orang tuanya contohnya menyanyi dengan suara yang merdu dan enak untuk di dengarkan , dan ada yang bilang juga kalau bakat itu ada yang bawaan sejak dari lahir contohnya melukis dengan gambaran lukisan yang luar biasa indah. Adapun jenis- jenis dari bakat yaitu antara lain : ada yang dari bakat umum, dan bakat khusus. Bakat umum, adalah kemampuan seperti potensi dasar yang menonjol agak bersifat umum, yang artinya setiap orang itu ada yang memilikinya dari bakat yang dikategorikan umum tersebut. Sedangkan bakat khusus adalah kemampuan seperti potensi khusus yang menonjol agak bersifat lebih ke khusus, yang artinya tidak semua orang memiliki bakat yang dapat dikategorikan khusus misalnya bakat seni, pemimpin, penceramah, dan olahraga. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun