Mohon tunggu...
KOMENTAR
Filsafat

Legenda Pong Rumasek dan Perannya Sebagai Pelestari Ritual Ma' Nene

5 Desember 2020   00:01 Diperbarui: 5 Desember 2020   00:16 48 0
Cerita rakyat sebagai sastra lisan memiliki banyak peranan dan fungsi dalam kehidupan. Tidak terkecuali dengan legenda Pong Rumasek dari Sulawesi Selatan. Legenda Pong Rumasek diyakini sebagai asal mula dari tradisi Ma' Nene di Tana Toraja. Tradisi Ma' Nene sendiri merupakan sebuah ritual yang masih setia dilakukan oleh warga setempat demi menghormati para leluhur yang telah tiada.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun