Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money Pilihan

Meredam Perspektif Kolotisme Santri

15 November 2018   15:43 Diperbarui: 15 November 2018   19:21 321 0
Ada pandangan bahwa santri yang berada di pesantren tidak dapat hidup mandiri serta tidak dapat memberikan harapan kepada bangsa. Santri hanya bisa ngaji, santri hanya tau kapan waktu tidur, santri hanya tau kapan waktu makan, santri gaptek di segala bidang keilmuan umum. Itulah gambaran spekulasi yang ada dalam masalalu khalayak umum. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun