Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Mahasiswi Untag Surabaya Membantu Meningkatkan Perekonomian UMKM Bubur Ayam Cianjur Melalui Digitalisasi Pemasaran Produk

30 Juni 2022   17:03 Diperbarui: 30 Juni 2022   17:07 89 1
Surabaya, 30 Juni 2022--Pandemi Covid-19 faktanya memang mempengaruhi banyak sektor di Indonesia. Tidak terkecuali dampak terburuk yang dirasakan adalah sektor perekonomian. Banyak UMKM yang harus memutar aktif dan mencoba berbagai cara untuk bisa terus bertahan di tengah masa pandemi disertai dengan penyesuain diri kepada pola hidup dan gaya hidup yang mulai berubah pada masyarakat konsumen Indonesia yaitu dengan membiasakan hidup sehat, menggunakan masker dan menjaga jarak secara sosial dan fisik. Upaya penyebaran Covid 19 yang dicanangkan Pemerintah ini ternyata berdampak nyata kepada perekonomian UMKM.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun