Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Pengaruh Media Pembelajaran terhadap Minat Belajar Siswa

8 Desember 2022   10:21 Diperbarui: 8 Desember 2022   10:34 433 1
Bagi seorang pengajar atau guru, media pembelajaran merupakan salah satu istilah yang tidak asing untuk didengar. Media pembelajaran merupakan faktor yang paling penting dalam membantu keberhasilan dalam proses belajar dan mengajar. Melalui media pembelajaran, guru dapat memudahkan peserta didik dalam memahami materi yang akan dipelajari. Media pembelajaran yang baik biasanya tidak membuat peserta didik merasa bosan dalam memahami materi yang dominan dengan teori. Selain itu, media pembelajaran juga memantik peserta didik untuk lebih aktif dibandingkan dengan guru, istilah lainnya adalah student center. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun