Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Perkembangan Kognitif Seseorang yang Berpengaruh Pada Intelegensinya untuk Problem Solving

14 Oktober 2022   15:40 Diperbarui: 14 Oktober 2022   15:45 1240 0
Sebelum kita memebahas lebih mendalam tentang perkembangan kognitif seseorang, alangkah baiknya kita mengerti apa itu kognitif, beberapa pengertian kognitif menurut para ahli ; diantaranya menurut Drever yang dikutip oleh Yulianan Nurani dan Sujiono disebutkan bahwa "kognitif adalah istilah umum yang mencakup segenap model pemahaman, yakni persepsi, imajinasi, penangkapan makna, penilaian, dan penalaran. Sedangkan menurut Jean Peaget, menyebutkan bahwa kognitif itu sendiri adalah bagaimana anak beradaptasi dan menginterpretasikan objek dan kejadian-kejadian disekitarnya. Piaget ini memandang bahwa anak memainkan peranan aktif didalam menyusun pengetahuannya mengenai realitas, anak tidak pasif ketika menerima informasi

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun