Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money Pilihan

Potensi Ekonomi Dunia dari Jamu Lokal

29 Maret 2020   07:00 Diperbarui: 29 Maret 2020   07:01 162 0
Tantangan sebetulnya adalah membentuk nilai tambah pada produk sebagai salah satu keunggulan, serta meningkatkan kapasitas produksi para pengusaha jamu. Hal ini dapat didorong dengan kemudahan aturan dari pemerintah serta bantuan pinjaman dari Bank bagi para pengusaha. Terlebih lagi banyak stakeholder yang pasti akan mendukung perkembangan bisnis di Indonesia seperti menteri koperasi, menteri Perindustrian, serta Menteri Pertanian.

Terkadang memang kita lupa dengan apa yang kita miliki, dan terlena akan produk luar. Bukanlah mustahil jika perkebunan herbal lokal seperti jahe dan temulawak akan menjadi nilai khasnya Indonesia. Produk ini akan menjadi brand Indonesia bagi dunia seperti halnya Korea dengan ginsengnya.

Menurut saya menurut saya kalau produk lokal seperti jamu bisa kita kembangkan semangat enterpreneurship dan perkuat visi Indonesia, kita akan menjadi kita punya pengusaha-pengusaha yang yang kuat di level kecil menengah. Pengusaha pengusaha inilah yang akan menjadi penopang ekonomi  besar kita nantinya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun