Mohon tunggu...
khaesha indriani
khaesha indriani Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - pelajar SMAN 1 Klari

seorang pelajar yang sedang belajar menulis

Selanjutnya

Tutup

Financial Pilihan

Perubahan Cara Belanja Masyarakat di Era Society 5.0

6 Juli 2022   15:30 Diperbarui: 6 Juli 2022   15:32 994
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
ilustrasi pembarayan digital | sumber: https://pixabay.com/

Kekurangan dalam berbelanja online juga menjadi bahan petimbangan, jarak antara penjual dan pembeli meski praktis dalam mengirim, akan tetapi ada harga ongkos kirim yang dibayar, terkadang jika jarak yang teralu jauh bisa mempengaruhi harga ongkos kirim bahkan bisa melebihi dari harga barang yang dibeli. Namun, jika platform tersebut sedang mengadakan event harga ongkos kirim bisa saja menjadi ringan dan yang menarik perhatian para pembeli. 

Melihat akan hal tersebut, semua pasar online membuat sedikit kerugian bagi pedagang yang hanya menyediakan jual beli tatap muka, mereka mungkin kehilangan pelanggan akibat adanya platform yang lebih banyak pengunjung dan peminat. Meski teknologi berbelanja semakin canggih, tidak sedikit orang juga lebih memilih berbelanja langsung karena lebih bisa mengetahui barang yang dibeli dan berkontak dengan barang yang diinginkan, hal ini membuat pembeli jauh lebih aman dari kekecewaan.


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Financial Selengkapnya
Lihat Financial Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun