Ketapels adalah komunitas yang didirikan tanggal 1 Januari 2016 untuk mewadahi penulis Kompasiana (Kompasianer) yang berdomisili di Tangsel dan sekitarnya.
KETAPELS mengangkat isu-isu regional melalui Kompasiana, berbagi edukasi, berbagi inspirasi dan kemanfaatan melalui tulisan (blogging) | Instagram ; @ketapels - email ; temanketapel@gmail.com