Mohon tunggu...
Amalia Kairani Mardiana
Amalia Kairani Mardiana Mohon Tunggu... Mahasiswa - Menulis menemukan makna dan menipiskan luka

Anak muda yang hobinya santai tapi maunya memberikan dampak untuk sesama. Suka hewan berbulu kecuali Anjing dan Burung. Maunya sih produktif tanpa dibatasi, tapi apalah daya setiap manusia diberikan kebebasan yang terbatas. Dalam artian, bebas dalam lingkup yang sewajarnya saja. Masih jadi Mahasiswi di Universitas Negeri Jakarta, Prodi Ilmu Komunikasi. Lebih jauh tentang saya, ada di @kairanidiana

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

Olahan Khas Banjar yang Jadi Favorit Orang Sunda

19 Juni 2020   18:55 Diperbarui: 19 Juni 2020   18:56 217
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi :Soto Banjar asli Kalimantan | Dokpri

3. Rebuslah ayam, biarkan sampai dingin lalu suwir suwir dan campur kan bubuk kaldu. Lalu kukus ayam suwir kurang lebih  15-20 menit, angkat dan Sisihkan. Jangan lupa untuk memisahkan tulangnya.

4. Tumislah bumbu yg sudah dihaluskan(bumbu halus) sampai kering, aduk dan masak sampai harum. Lalu angkat dan Sisihkan.

5. Masaklah air sampai mendidih, lalu masukan tulang ayam dan tambahkan bumbu halus, aduk sampai bumbu merata dan meresap.

6. Masukan bahan pelengkap kuah, gula, garam, cengkeh, krimer, bunga Lawang, dan kapulaga, aduk semua sampai merata. Angkat jika sudah mendidih dan sudah tercium aroma wangi nya.

7. Ambil satu panci kuah soto dan tambahkan saus kuah, lalu aduk sampai merata. Masak kembali sampai mendidih, tambahkan bawang putih goreng sesuai selera. Angkat dan matikan api.

8. Untuk penyajian, siapkan piring. Tata soun/bihun, wortel, potongan telur bebek, perkedel, seledri ke dalam piring.siram dgn kuah soto, tambahkan bawang goreng, irisan jeruk nipis serta tak lupa sambel.


Sekadar informasi, bagi yang tidak suka krimer/susu kental manis, temen-temen bisa melewati step pakai krimernya,jadi kuah ya bisa bening/pakai krimer. Soto ini akan terasa nikmat banget ketika disajikan untuk makan siang bersama keluarga. Sooo next time in syaa Allah ketemu lagi dengan berbagai resep/Tips produktif lainnya yang tentunnya in syaa Allah bermanfaat...

Terima kasih sebelumnya telah menyempatkan waktu untuk membaca atau sekadar berkunjung ke laman ini.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun