Mohon tunggu...
Jeremia Tambunan
Jeremia Tambunan Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Teologi Di STT HKBP Pematang Siantar

Hal yang hebat dimulai dari hal yang terlupakan

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Apa Arti Agama Tanpa Bahasa di Dalamnya?

22 November 2022   21:05 Diperbarui: 22 November 2022   21:19 332
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Disisi lain keterkaitan ini juga menjadi unsur persatuan antar umat beragamayang berbeda-beda sebagai contoh Di India, mesikpun kerap terjadi konflik, bahasa India telah menjadi salah satu jembatan penghubung para pemeluk Kristen dan hindu yang berada disana.

Contoh lebih dekat lagi di daerah Tapanuli, meskpun berbeda keyakinan, umat muslim di selatan dan umat kritiani di utara tetap hidup rukun dan damai. Selain factor etnisitas dari budaya, kesamaan bahasa (Batak) memainkan peran penting dalam melanggengkan ikatan social emosional kedua subetnis berbeda keyakinan

Inilah yang menjadi alasan bahwa bahasa tidak akan terpisahlan dari unsur keagamaan karena bagaimanapun juga bahasa sangat berperan penting dalam suatu agama guna untuk mempersatukan antar umat beragama dan melancarkan jalannya peribadatan pada setiap agama yang ada.

Lebih lanjut bahasa juga sebagai media para penyebar agama seperti contoh nya yaitu Apostel Batak Nomennsen yang mendekati masyarakat batak dengan bahasa Batak yang dipelajarinya. Maka bahasa adalah salah satu unsur penting dalam keagamaan di dunia ini. dan dapat disimpulkan tanpa adanya bahasa yang satu agama tersebut tidak akan mendapatkan fungsinya sebagai agama.

     Bahasa adalah media dan alat untuk umat beragama dalam menemukan keilahian agamanya, Jeremia Tambunan Mahasiswa STT HKBP Pematang Siantar


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun