Mohon tunggu...
HERRY SETIAWAN
HERRY SETIAWAN Mohon Tunggu... Konsultan - Creative Coach

membantu menemukan cara-cara kreatif untuk keluar dari kebuntuan masalah

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Matius 19:8-9, 3 Simpul Masalah Hidup Berkeluarga

13 Agustus 2022   09:08 Diperbarui: 13 Agustus 2022   09:19 227
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pokok paling utama adalah menjaga agar  CINTA kepada pasangan tidak PADAM.

Sama seperti kita memelihara ikan di akuarium.

Yang kita jaga buka ikan nya, tetapi kita menjaga air dari akuarium itu, agar airnya tetap sehat.

Karena kalau airnya sehat maka berbagai penyakit yang menyerang ikan itu akan bisa segera disembuhkan.

Kalau ikan nya yang dijaga, maka kita bisa kewalahan, sebab banyak sekali faktor yang menyebabkan ikan bisa mati.

Sama juga dalam berumah tangga, jangan fokus pada masalah ekonomi, masalah kesehatan dan masalah "rasa".


Tapi fokuslah menjaga CINTA antar pasangan.

Cinta bisa dirawat, cara paling sederhana dalam merawat cinta adalah duduk diam ditempat yang tenang dan nyaman, lalu mulailah mengingat peristiwa-peristiwa yang membuat kita mencintai pasangan kita ketika pertama kali memutuskan berumah tangga.

Lalu rasakan cinta itu menyentuh hati kita dengan hangatnya. Biarkan rasa itu tinggal cukup lama dihati kita.

Percayalah semua persoalan menjadi lebih mudah dihadapi dan diselesaikan. Betapapun besar persoalan itu.

Karena Tuhan, yang punya alam semesta ini percaya bahwa kita dan pasangan kita adalah dua anak manusia yang terbaik untuk bersatu.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun