Mohon tunggu...
Iif CahyoTunte
Iif CahyoTunte Mohon Tunggu... Mahasiswa - Bismillahi Allahu Akbar

Bismillahi Allahu Akbar !!

Selanjutnya

Tutup

Worklife Pilihan

Penyadap Aren dan Tukang Cuci Mobil Menjadi Dosen dan 40 Tahun Mengabdi di Dunia Pendidikan

7 Desember 2021   12:42 Diperbarui: 7 Desember 2021   12:55 517
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bapak Dr. H. Lukman Asha, M.Pd., I. di kantor Wakil Direktur Pascasarjana IAIN Curup. (Foto di Ambil Iif Cahyo Tunte) 6/12/2021

Apa saja kiat bekerja menurut Anda?

            Yang paling utama untuk bisa mencapai apa yang kita inginkan harus diawali dengan disiplin kerja, serta mematuhi aturan dalam bekerja. Disamping itu kita harus ikhlas, maksudnya setiap pekerjaan yang kita lakukan tidak boleh diukur dengan uang, dan kita juga harus menerima masukan dan kritikan, sehingga kita bisa membenahi diri untuk menjadi lebih baik lagi.

Bagaimana minat mahasiswa khususnya di zaman milenial ini untuk kuliah?

            Mahasiswa di era milenial ini, terutama pemuda-pemudi dari desa sangat besar keinginannnya untuk kuliah. Meskipun mereka kebanyakan dari kalangan ekonomi menengah kebawah. Tetapi mereka tidak malu untuk tinggal di masjid dan berjalan kaki menuju kampus, demi menyelesaikan pendidikannya. Kebanyakan masjid-masjid di Rejang Lebong yang mengggunakan sistem Ikatan Remaja Masjid IRMAS diisi oleh mahasiswa IAIN Curup.

Apa pesan anda kepada pemuda-pemudi di Rejang Lebong Ini?

            Melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi itu sangatlah penting. Karena sejatinya pendidikan itu tidak memandang status harta, keluarga, dll. Setiap orang membutuhkan pendidikan dan kesuksean itu bisa diraih asalkan mempunyai keinginan yang kuat. Selain itu, bagi mahasiswa yang sedang kuliah saat ini baik di IAIN Curup atau kampus-kampus lainnya, lanjutkanlah kuliah hingga selesai. Hindari hal-hal yang negatif, seperti narkoba, pergaulan yang buruk dan lainnya, yang bisa menghancurkan hidup dan impian kalian di masa depan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun