Mohon tunggu...
Sulistiana
Sulistiana Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa Prodi S1 PWK UNEJ

SEMANGAT MENJALANI HIDUP

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Mengenali Pertanian Masa Depan Indonesia dalam Revolusi Industri 4.0 dan Society 5.0

28 Desember 2020   15:32 Diperbarui: 28 Desember 2020   15:43 390
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

7. diversifikasi pangan masih belum berhasil

8. pendapatan rata-rata petani lebih rendah dibanding dengan masyarakat perkotaan

9. jaminan penyediaan pangan dari produksi dalam negeri menurun

10. terdapat berbagai permaslaahn lingkungan yang berdampak pada pertanian

Lalu, dengan berbagai isu dan permasalahan tersebut. Bagaimana strategi yang dapat ditawarkan guna mendukung pertanian masa depan Indonesia dalam pusaran revolusi industry 4.0 dan society 5.0?
Strategi yang pertama berupa kebijakan mengenai lahan pertanian. Pada strategi ini terdapat lima poin yaitu konsolidasi lahan dengan kebijakan minimum 2 Ha, pencegahan alih fungsi lahan, reforma agrarian, penerapan UU lahan pertanian pangan abadi, dan perluasan lahan di luar jawa dengan perbaikan irigasi.

 Pada strategi selanjutnya yaitu peningkatan efisiensi produksi di mana terdapat 3 bentuk strategi yang diupayakan yaitu penggunaan varietas hasil pemuliaan, intensifikasi dan ekstensifikasi pertanian, dan tata ruang pertanian yang baik serta mekanisasi pertanian yang terstruktur. Kemudian pada strategi selanjutnya yaitu diversifikasi pangan berupa pengurangan konsumsi beras, peningkatan produksi dari kualitas pangan alternative, dan mengadakan kampanye peningkatan citra pangan alternative. Kemudian masih banyak lagi strategi yang dapat diupayak sebagai contoh yaitu pengembangan budaya industry, profesionalisme tenaga kerja pertanian, peningkatan daya saing produk dan pengembangan pasar, serta pengembangan Sumber Daya Alam secara lestari.


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun