Mohon tunggu...
Iful Iful
Iful Iful Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Prajurit Satgas TMMD Bantu Warga

27 Maret 2018   14:05 Diperbarui: 27 Maret 2018   14:08 594
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pati -  program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler ke-101 Kodim 0718/Pati  tidak hanya bertugas dan bekerja menyelesaikan sasaran fisik dan non fisik. Tentara satu ini ternyata juga memiliki kepedulian kepada warga yang berprofesi sebagai petani Coklat.

Terbukti, disela-sela kerja bakti membangun beragam sasaran fisik, prajurit Satgas bergantian membagi jadwal membantu warga mencuci Coklat di Desa Godo, Kecamatan. Winong, Kabupaten. Pati, Selasa (27/03/2018).

Darwito (60) merasa senang dan terbantu dengan adanya Prajurit TNI di Desa nya itu. Mereka tidak segan untuk membantu kami mencuci dan kemudian membantu menjemur biji Coklat.

"Kami sangat senang dan berterima kasih kepada TNI yang telah membantu dan tidak segan berbaur dengan warga," ujarnya.

Sementara itu, Komandan Kodim Letkol Arm Arief Darmawan, S.Sos, mengatakan, Para Prajurit yang tergabung dalam Satgas TMMD ini sengaja diinapkan dibeberapa rumah warga dengan tujuan agar lebih mendekatkan antara TNI dan warga sehingga terwujud Kemanunggalan TNI dan Rakyat, ujarnya.

Mohon tunggu...

Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun