Mohon tunggu...
Iftina Salya Rosa
Iftina Salya Rosa Mohon Tunggu... Lainnya - -

-

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Mahasiswa STMIK Nusa Mandiri Laksanakan Kegiatan KKN Edukasi PHBS di TK Al-Amin

25 November 2020   22:52 Diperbarui: 25 November 2020   23:05 76
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Mahasiswa Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer (STMIK) Nusa Mandiri telah melaksanakan kegiatan bertematik pencegahan dan penanggulangan Covid-19 di TK Al-Amin yang berlokasi di Jl. Cipinang Pulo Maja RT.15/RW.11 No.19, Kelurahan Cipinang Besar Utara, Kecamatan Jatinegara, Jakarta Timur. 

Dengan adanya pengetahuan mengenai Covid-19, mahasiswa berharap untuk menumbuhkan kepedulian dan kesadaran diri anak-anak untuk mencegah dan memutus rantai penyebaran Covid-19. Selain bermanfaat untuk diri sendiri, tindakan pencegahan Covid-19 ini juga bermanfaat untuk orang lain.

Kegiatan Edukasi Siswa | dokpri
Kegiatan Edukasi Siswa | dokpri

Kegiatan ini telah disetujui dan didukung oleh Kepala TK Al-Amin, yaitu Ibu Hartati, dan guru-guru serta orang tua murid di sekolah.

"Dikarenakan adanya covid-19, kegiatan tatap muka di TK Al-Amin kini hanya menjadi dua kali pertemuan, yaitu di hari selasa dan jumat", kata ibu guru di TK Al-Amin, Selasa (24/11/2020).

Kegiatan edukasi ini di lakukan pada hari Selasa pagi, 24 November 2020. Di awali dengan pemberian materi mengenai Covid-19, yang kemudian di lanjutkan dengan menceritakan sebuah cerita pendek, mempraktikan cuci tangan 6 langkah sambil bernyanyi bersama, dan diakhiri dengan pembagian hadiah untuk anak-anak.

Pemberian Hadiah | dokpri
Pemberian Hadiah | dokpri

Kegiatan ini dilakukan untuk memberikan pengetahuan mengenai bentuk protokol kesehatan dalam menangani Covid-19. Kegiatan ini dilakukan mengedukasi siswa siswi dalam penanggulan covid pada saat belajar mengajar. Sebagai bentuk pemahaman penanggulangan Covid-19 di TK Al-Amin Jl. Cipinang Pulo Maja, RT. 15 RW. 11telah dilakukan edukasi melalui sosialisasi pada poster dan sosialisasi pada tiap individu. Edukasi dimaksudkan agar siswa siswi memahami dan selalu menerapkan protokol kesehatan untuk pencegahan Covid-19

dokpri
dokpri

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun