Mohon tunggu...
Mangawai
Mangawai Mohon Tunggu... Jurnalis - benar

Gemar menulis

Selanjutnya

Tutup

Politik

20 Nama yang Berpeluang Anggota DPRD Taliabu

8 Mei 2019   16:13 Diperbarui: 8 Mei 2019   23:14 318
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Politik. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

TALIABU - Usai di laksanakannya Pleno Tingkat Kabupaten pada Sabtu 04/05/2019 oleh Komisi Pemilihan Umum Pulau Taliabu. Kini, Masyarakat Taliabu sudah mempunyai bayang - bayang tersendiri siapa nantinya yang akan menjadi wakilnya untuk memperjuangkan seluruh aspirasinya di parlemen nanti pada periode 2019-2024.

Berkisar di angka 200-an orang yang turut dalam Pertarungan Caleg DPRD Pulau Taliabu pada pemilihan serentak lalu, masing - masing dari mereka bertarung untuk merebut 20 Kursi DPRD Pulau Taliabu yang tersedia pada Dua Daerah Pemilihan ( Dapil ) yakni Dapil I (Satu) 10 Kursi meliputi, Kecamatan Taliabu Barat, Kecamatan Taliabu Selatan, Kecamatan Tabona, dan Kecamtan Taliabu Timur Selatan. Sedangkan Dapil II (Dua)  juga 10 Kursi meliputi, Kecamatan Taliabu Barat Laut, Kecamatan Lede, Kecamatan Taliabu Utara, Serta Kecamatan Taliabu Timur.

Berikut 20 Nama Bakal Anggota DPRD kabupaten Pulau Taliabu terpilih periode 2019-2024 berdasarkan Daerah Pemilihannya.

DAPIL I ( SATU ) :

1. Hj. Meilan Mus ( Golkar )
2. Hj. Hadija Adam ( Golkar )
3. Muh. Jainal Ashar ( PDIP )
4. Amrin Yusril Angkasa ( Gerindra )
5. Hadiran Jamali ( Nasdem )
6. Samsudin Akki ( Berkarya )
7. Vidya Alwi ( PPP )
8. La Putu ( PKS )
9. Dedi Mirzan ( Demokrat )
10. Helfin Ware ( PKPI )

DAPIL II ( DUA )

1. Hasanudin ( Golkar )
2. Hj. Nur Ain Mus ( Golkar )
3. Moh. Nuh Hasi S, Pd ( Golkar )
4. Pardin Isa S, Sos ( Nasdem )
5. Ridwan Soamole ( PDIP )
6.  Muh, Taufik Toib Koten ( Demokrat )
7. Arifin H Abd. Majid ( Demokrat )
8. Muhammad Alnajib Sarihi ( Berkarya )
9. Marleni Hj, Asidu ( Gerindra )
10. Sukardinan Budaya ( PKB )

Berdasarkan data di atas, Partai Golkar meraih 5 Kursi, Demokrat 3 Kursi, PDIP 2 Kursi, Gerindra 2 Kursi, Nasdem 2 Kursi, Berkarya 2 Kursi, PPP 1 Kursi,  PKB 1 Kursi, PKPI 1 Kursi, dan PKS 1 Kursi.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun