Mohon tunggu...
Herman Utomo
Herman Utomo Mohon Tunggu... pensiunan

mencoba membangkitkan rasa menulis yang telah sekian lama tertidur... lewat sudut pandang kemanusiaan yang majemuk

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

air kran...

17 Februari 2025   11:42 Diperbarui: 17 Februari 2025   11:37 113
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

pexels-nicola-barts-7927424
pexels-nicola-barts-7927424

Jadi memang benar kata-kata bijak yang tertulis dengan sempurna di dalam Kitab Suci. Ada yang menyebar harta, tetapi bertambah kaya, ada yang menghemat secara luar biasa, namun selalu berkekurangan. Dari kacamata dengan sudut pandang manapun bisa dikatakan sebuah kemustahilan. Tetapi ada yang perlu diingat, karena kadang-kadang kita bisa lupa dan terpeleset. Menganggap bahwa kekayaan yang didapat adalah karena keberhasilan dan kekuatan diri sendiri. Bukan karena campur tangan Tuhan Sang Pemilik Hidup.

morning-2243465_1280 
morning-2243465_1280 

Kran air sudah penulis tutup. Sambungan selang juga sudah diperbaiki. Tinggal menunggu berapa tagihan air artesis di bulan depan. Penulis tetap mengucap syukur, ada tetangga yang lihat kejadian ini dan bertindak untuk menghentikan kebocoran air yang bisa bikin boncos keuangan seorang pensiunan. Dan sambil menunggu kopi siap dihidangkan dengan singkong rebus, penulis teringat sebuah kalimat, mengucap syukurlah dalam segala hal itulah yang dikendaki Allah. Begitu.  

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun