Mohon tunggu...
AKIHensa
AKIHensa Mohon Tunggu... Penulis - Pensiunan sejak tahun 2011 dan pada 4 Mei 2012 menjadi Kompasianer.

Kakek yang hobi menulis hanya sekedar mengisi hari-hari pensiun bersama cucu sambil melawan pikun.

Selanjutnya

Tutup

Ramadan Pilihan

Buka Bersama Anak-anak Yatim pada Puasa Ramadan

10 April 2022   14:09 Diperbarui: 10 April 2022   15:12 673
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Berbuka bersama anak-anak yatim (Foto Dokpri). 

Puasa Ramadan bagi kami adalah momen kenangan yang sangat indah ketika kami masih kecil dulu. Kedua orang tua kami yang sudah wafat adalah sosok-sosok yang mendidik kami selalu taat beribadah puasa dengan khusyu. 

Hingga kini kenangan tersebut selalu teringat dan akan selalu teringat sampai akhir hayat. Betapa kedua orang tua kami sangat berjasa dalam membentuk kepribadian putra-putrinya. 

Pada hari Jumat sore menjelang Maghrib, salah satu keponakan kami, Lidya berkunjung ke Yayasan Baitul Ijabah Nusantara untuk menyampaikan sodaqoh takjil bagi anak-anak yatim di sana. 

Sodaqoh tersebut atas nama almarhum Ayah/Kakek kami Soenarjo dan almarhumah Ibu/Nenek kami Nurhayati. Tanggapan dari pengsurus Yayasan sangat gembira menyambut acara buka bersama tersebut.  

Kami hanya berharap semoga sodaqoh bukber tersebut mendapatkan pahala dari Allah SWT yang ditujukkan kepada Almarhum dan almarhumah orang tua kami di Alam Barzah. Aamiin YRA. 


Bulan Ramadan yang penuh dengan keberkahanakan selalu terkenang kepada Ayah dan Ibu kami yang sudah berpulang ke Pangkuan Allah SWT. Semoga mereka selalu damai dalam lindunganNya. Aamiin. 

@hensa. 

Berikut adalah kegiatan tersebut melalui video di bawah ini : https://www.instagram.com/p/CcKPrtwlUkrb71RFgbrkmxiJZPfunNuULLf4f00/

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ramadan Selengkapnya
Lihat Ramadan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun