Mohon tunggu...
hasna k
hasna k Mohon Tunggu... Mahasiswa - -

hello

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

Tips Melakukan Perjalanan ke Luar Negeri Menggunakan Pesawat

17 November 2021   05:07 Diperbarui: 17 November 2021   05:14 248
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Halo halo halo... apa kabar kalian semua...

Siapa yang disini pingin pergi ke luar negeri tapi masih bingung harus mulai darimana??

Banyak orang yang ingin berlibur ke luar negeri, tetapi kadang mereka sering bingung harus mulai darimana terlebih dahulu dan apa saja yang harus disiapkan. Kalau soal bahasa sebenarnya mudah kok kalau kamu sudah tahu basic bahasa dari negara yang akan kamu kunjugi, mereka akan sangat mengerti dengan kondisi keterbatasan bahasa yang kamu miliki karena mereka tahu kamu bukan penduduk asli negara tersebut. Tetapi jika kamu benar-benar tidak memahami bahasa mereka sewa lah tour guide atau penerjemah agar memudahkan kamu selama liburan di negara tersebut.

Selanjutnya ada beberapa tips pergi ke luar negeri menggunakan pesawat,

1. SIAPKAN TIKET PESAWAT, PASSPORT DAN VISA

Langkah pertama yang harus kamu lakukan adalah membeli tiket pesawat ke negara tujuan, kamu juga bisa membeli tiket pesawat pulang-pergi agar kamu tidak perlu pusing mencari tiket pesawat saat pulang. Setelah itu kamu harus membuat passport terlebih dahulu di kantor imgrasi tempat tinggal mu. Kemudian pastikan apakah negara yang kamu kunjungi membutuhkan visa atau tidak, karena beberapa negara mewajibkan visa untuk masuk ke negara tersebut. Jika kamu sudah memiliki passport dan visa pastikan saat kamu melakukan perjalanan tidak melebihi batas waktu kadaluarsa passport dan visa tersebut.

2. SIAPKAN MATA UANG NEGARA TERSEBUT

Saat kamu sudah menjadwalkan kepergian kamu, jangan lupa untuk menukar mata uang negara kamu dengan negara yang akan kamu kunjungi. Kamu bisa menukar mata uang negara tersebut sebelum kamu berangkat agar memudahkan kamu saat tiba di negara tujuan. Tetapi jika kamu tidak sempat menukar mata uang sebelum keberangkatan, kamu bisa menukarnya setelah kamu sampa di bandara negara tujuan dan jangan terlewatkan karena uang adalah hal yang sangat penting, jika kamu lupa menukarnya akan mempersulit kamu dalam melakukan transaksi apapun.

3. TENTUKAN PAKAIAN

Tentukan pakaian bukan hanya pakaian yang kamu kenakan saat keberangkatan tetapi juga pakaian yang akan kamu kenakan saat berlibur, pastikan bahwa pakaian yang kamu bawa sesuai dengan musim di negara tujuan. Pastikan pakaian itu nyama dan tidak merepotkan kamu dan jangan lupa agar tidak membawa barang/pakaian kamu melebihi batas bagasi pesawat yang sudah ditentukan, karena jika kamu melebihi batas maksimal maka kamu akan dikenai biaya setiap kilo nya. Selain itu pastikan bahwa koper/tas yang kamu bawa aman dan tidak ada orang yang bisa membukanya kecuali kamu.

4. KETAHUI TENTANG IMIGRASI DAN TRANSIT

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun