Mohon tunggu...
Hasanah
Hasanah Mohon Tunggu... Editor - mahasiswa

editor

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Berpikir Kritis: Cara Jitu Hindari Hoaks

28 Juli 2021   13:44 Diperbarui: 28 Juli 2021   16:34 189
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Berikut adalah langkah-langkah dalam mengasah kemampuan berfikir kritis untuk mencegah hoaks di tengah pandemi saat ini.

1. Tidak Mudah Terprovokasi terutama dengan berita yang dirasa mengandung kebencian dan hal-hal yang tidak logis

2. Tidak langsung menyebarkan berita yang belum dipastikan kebenarannya

3. Memeriksa informasi dari sumber berita yang valid 

4. Membedakan antara opini dan juga fakta

5. Berita yang terkait dengan covid, dapat di cek keasliannya dengan merujuk pada laman website covid19.go.id (masuk ke menu hoax buster) atau kunjungi website resmi kementerian kesehatan


Hal diatas bisa menjadi alternatif kita dalam menghindari berita hoaks karena apabila kita mempercayai kebohongan tentu bukan hanya diri kita yang merugi melainkan juga orang disekitar kita terutama di masa pandemi saat ini dimana setiap orang sedang berada pada zona yang penuh akan ketakutan dan juga ada di titik paling mengkhawatirkan. Maka hindari hoaks agar kita dan keluarga kita terhindar dari pengaruh negatif dan tetap kuat dalam melawan dan mencegah penyebaran Covid-19.

Penulis: Hasanah A_ Mahasiswa Universitas Siber Asia

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun