Let You Break My Heart Again, lagu milik Laufey yang sedang ramai di bicarakan di mana-mana. Banyak penggemar berkata, rasa sakit yang dibawakan lagu ini, mampu dirasakan oleh pendengar hingga ke dunia nyata. Dibalik rasa pahit yang dibawakan lagu ini, ada makna yang menusuk hati dibaliknya.
Karya milik Laufey satu ini, menceritakan tentang rasa sakit yang dirasakan oleh penyanyi sebab dirinya terus mencintai orang yang salah, seseorang yang kerap menyakiti dirinya. Namun, sayangnya, dirinya tidak bisa menghapus perasaan dan harapannya.Â
Lagu ini menggambarkan kisah-kisah percintaan yang sering terjadi di kalangan anak muda. Lagu ini mengungkapkan perasaan pasrah yang di alami oleh sang penyanyi.Â
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI