Mohon tunggu...
M. Ghaniey Al Rasyid
M. Ghaniey Al Rasyid Mohon Tunggu... Freelancer - Pemuda yang mencoba untuk menggiati kepenulisan

Orang yang hebat yaitu orang yang mampu untuk mempertahankan prinsip mereka dari beberapa kontradiktif

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Kerajaan Baru dan Matinya Kepakaran

23 Januari 2020   23:45 Diperbarui: 23 Januari 2020   23:52 512
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Penguatan pengetahuan yang bagus sebenarnya mampu mengatasi beberapa fenomena yang menrujuk kepada mistisme yang membawa kepada matinya kepakaran. Kondisi pengaetahuan masyarakat Indonesia yang baik akan membentengi derasnya arus pengetahuan yang bermacam-macam.

Dari positif hingga negatif masyarakat akan arif dalam memilih beberapa informasi dengan takaran kebenaran pemberitaan yang bisa dipertanggungjawabkan. Dampak tersebut akan menghindarkan mereka dari segla bentuk penipuan yang mengatasnamakan beberapa prespektif konspiratif.

Orang-orang konspiratif muncul ketika mereka tidak mampu berfikir dan menalar dengan menggunakan akal sehat, hal ini dikarenakan pengetahuan mereka stuck tidak berkembang dengan baik dalam menyikapi fenomena sosial yang kompleks ini. Bahkan, apabila pengetahuan masyarakt kurang begitu bagus, maka akan terjangkit yang namanya post truth.

Kondisi post truth ini terjadi pada ranah yang final ketika subjek terlalu dalam untuk tersesat dalam mengunyah informasi yang kurang tepat. seakan-akan informasi yang mereka miliki itu benar 100%, akan tetapi malah berbanding terbalik.

Post truth inilah yang menimbulkan penciptaan kerajaan baru dengan alasan kebenaran yang maya ini telah mendoktrik secara saklek hingga berujung kepada etnosentrisme mutlak.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun